
Setelah mengeluarkan XingLinux 1.0 yang merupakan turunan daru puppy linux, maka saya telah melakukan remastering Linux kembali menggunakan Puppy Linux 4.0, tetapi puppy linux ini bukan murni langsung turunan dari Puppy Linux 4.0 akan tetapi merupakan turunan dari KinjengOS yang dibuat oleh para pecinta Puppy Linux dari semarang.


Bahkan bisa dibuat untuk versi USB, dengan menggunakan manfaat syslinux.. Sehingga di Multi Boot Linux ini dapat menjalankan XIngLinux 1.0, XingLinux 3.0, Geexbox dan Parted Magic dalam satu CD.
0 Komentar:
Post a Comment